Tuesday, February 19, 2008

Gud Bye Grandma

Hari ini My beloved Grandma berpulang ke rumah Bapa di Surga dalam usia ke-90. Semoga Oma tenang dan lepas dari painfull yg dideritanya selama ini yah. Kira2 3 bulan yg lalu , Oma sakit dan dibawa ke rumah sakit then sejak itu Oma selalu keluar masuk RS bahkan terakhir sebelum imlek kmr ini Oma sempat koma dan masuk ICU.

Tiap tahun kebiasaan keluarga kami adalah pas imlek kami semua kudu kumpul dirumah Oma, kalau dulu bokap pas masih ada , bahkan malam sebelum imlek nya juga kudu datang ke rumah Oma setelah makan malam tapi sejak Bokap dipanggil Tuhan , kebiasaan itu berubah menjadi malam sebelum imlek , kami keluarga inti yg berkumpul di rumah Nyokap skr ini dan baru besok harinya pas imleknya , kami ke rumah Oma .

Tapi yg menjadi penghiburan gua adalah waktu di RS menengok Oma , gua sempat membisikan kalimat apakah Oma percaya pada Jesus ? secara Oma adalah penganut aliran konghucu , dan gua sempat melihat Oma mengangguk , terus gua juga bertanya lagi pada Oma , maukah Oma di doa-kan ? dan Oma mengangguk jadilah gw berdoa , cukup berdua gua bersehati dgn Nyokap untuk mendoa-kan Oma dan berharap yg terbaik diberikan buat Oma.
Dan inilah jawabanNya, Oma lepas dari kesakitan yg dideritanya , menurut vonis dokter Oma menderita kanker paru2.

Oma pergi dengan damaiNya and Thanks God for that. Gua berdoa semoga Oma tenang sekarang di sisi Bapa di Surga.

4 comments:

Susan Harsono said...

Turut berduka cita ya Lisa, semoga arwah oma kamu diberi kebahagiaan abadi di surga.

evancelia-mom said...

Susan >>> Thank you Susan.

Patty said...

Turut berduka cita ya Lis. Semoga keluarga yg ditinggalkannya jg diberi kekuatan & penghiburan. GBU

evancelia-mom said...

Thank you Pat buat dukungan doa nya *cup*